Mengacu kepada kabel Data CAT5 Spectra, yuk kita liat terlebih dahulu asal usul kabel CAT5 ini. Kabel UTP yang pertama kali dibuat kisaran tahun 2001. Yang menciptakan ini TIA/EIA-568-B.
Apakah TIA/EIA ini? TIA/EIA ini adalah standar internasional pengkabelan dengan konektor RJ45 dan kabel STP/UTP untuk kategori 3, 5 dan 6 ( 4 Twisted pair ). Kabel ini biasanya digunakan untuk teknologi yang kita sebut Ethernet dan PABX .
Kembali lagi ke kabel data CAT5 ini. Kabel data CAT5 ini hanya dapat melakukan transfer data / transmisi data sebesar maksimal 100Mbit/s. Kapasitas ini maksimal ini sama dengan dengan kemampuan Ethernet untuk mengirimkan data. Seiring bertambahnya kebutuhan, kabel CAT5 ini berkembang menjadi kabel data CAT5E
Untuk kabel data CAT5E ini, sudah ditingkatkan kemampuannya dibandingkan dengan CAT5 biasa, baik kemampuan mengirimkan data dan kemampuan menampung data. Untuk kecepatan cat5E itu sendiri itu sudah mencapai 350Mhz atau bisa setingkat 1GBit/S. Selain memiliki kecepatan setara dengan 1GBit/S, cat5E ini juga memiliki tingkat noise yang sangat kecil disbanding pendahulunya CAT5 biasa. Hal ini dapat diliat dari kabel ini bisa meminimalisir waktu delay ketika kita sedang mengirim data yang besar.
Untuk itu, Spectra menghadirkan CAT5E untuk memenuhi kebutuhan anda untuk mengirim data. Jika ingin bertanya tanya seputar kabel CAT5E Spectra, anda bisa menghubungi 021-6631491 ext 102 atau di 083873660978

Leave a Reply Cancel Reply