Waktu itu kita ngebahas mengenai Switch Disconector https://wijayaelektrik.com/blog/112_Switch-Disconnector.html untuk berbagai macam type. Sekarang kita akan membahas mengenai contactor Schneider type NS. Type NS ini berbeda dengan type NSX. Karena type NS ini mempunyai nominal arus yang lebih besar dibandingkan dengan yang type NSX. Arus untuk type contactor NS ini minimal 800A sampai dengan 1600A. berbeda dengan type NSX yang memiliki arus nominal yang rendah. Type Contactor ini memiliki kapasitas pemutusan di 50 sd 150kA pada 380/415 VAC
Untuk lebih jelasnya bisa dilihat spesifikasi dibawah ini:
Moulded Case Circuit Breaker 800 s/d 1600 A
Compact NS800/1600 /N/H Manually
Arus Nominal (In) : NS800 : 800 A, NS 1250 : 1250 A, NS100 : 1000 A, NS 1600 : 160D A
Kapasitas Pemutusan : 50 s/d 150 kA pada 380/415 VAC
Masing masing memiliki Micrologic 2.0 dan 5.0.
Apa yang dimaksud dengan micrologic 2.0. Micrologic 2.0 adalah electronic trip untuk unit standard yang digunakan untuk memproteksi beban unit, untuk micrologic 5.0 pengertiannya adalah electronic trip untuk memproteksi beban distribusi dengan deskriminasi diperkuat, Fixed type, front connection, Memenuhi standard IEC 6D947-2
Bagi anda yang ingin bertanya tanya seputar contactor Compact NS merk Schneider atau CHINT bisa menghubungi saya di nomor telepon Wijaya Elektrik di 021-6631491 ext 102

Leave a Reply Cancel Reply